Pages

Kamis, 13 Juni 2013

ANEMIA



Anemia bukan merupakan suatu penyakit melainkan suatu gejala dimana tubuh mengalami kekurangan Hb (hemoglobin). Anemia bisa disebabkan karena :
  1. perdarahan hebat
  2. berkurangnya pembentukan sel darah merah
  3. meningkatnya penghancuran sel darah merah
Adapun gejala yang sering ditimbulkan yaitu :
  • Muka pucat
  • Lelah/Keletihan
  • Kurang energi/lemas
  • Mengantuk
  • Sakit kepala
  • Mudah lelah bila berolahraga
  • Sulit konsentrasi
  • Mudah lupa
  • Warna kulit dan bagian putih kornea mata tampak kekuning-kuningan
  • Nyeri tulang
  • Pada kasus yang lebih parah, anemia menyebabkan denyut jantung bertambah cepat, nafas tersengal dan pingsan. 
Cara mencegah anemia bisa dilakukan dengan berbagai cara, diantaranya :
  1. Zat besi juga dapat ditemukan pada sayuran berwarna hijau gelap seperti bayam dan kangkung, buncis, kacang polong, serta kacang-kacangan.
  2. Mengonsumsi makanan bergizi seimbang dengan asupan zat besi yang cukup untuk memenuhi kebutuhan tubuh.
  3. Zat besi dapat diperoleh dengan cara mengonsumsi daging (terutama daging merah) seperti sapi.Perlu kita perhatikan bahwa zat besi yang terdapat pada daging lebih mudah diserap tubuh daripada zat besi pada sayuran atau pada makanan olahan seperti sereal yang diperkuat dengan zat besi.

1 komentar:

  1. Best casino games - DrmCD
    This is 구리 출장안마 my list 하남 출장마사지 of best casino 강릉 출장샵 games in 2021. Some of the best bonus offers from the casino games are casino 성남 출장안마 games for 과천 출장마사지 both real money and casino players.

    BalasHapus

 

Blogger news

Blogroll

About